MEMBUAT HATI TENTERAM DENGAN MENGINGATNYA (BERZIKIR)


 MEMBUAT HATI TENTERAM DENGAN MENGINGATNYA (BERZIKIR)
"(Yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tentram dengan dzikir kepada Allah. Ingatlah bahwa hanya dengan dzikrullah hati menjadi tenang."(QS. Ar Ra’d, 13:28)
"Dari Abu Sa'id al-Khudzri ra, Rasulullah SAW bersabda, "Tidaklah sekelompok orang duduk dan berdzikir kepada Allah, melainkan mereka akan dikelilingi para malaikat, mendapatkan limpahan rahmat, diberikan ketenangan hati, dan Allah pun akan memuji mereka pada orang yang ada di dekat-Nya." (HR. Muslim)
Guru Imam Al Ghazali seorang Waliyullah berkata: “Jauhkanlah hatimu Nak dari segala keterikatan, kecuali keterikatan kepada Tuhan (Allah).
Al Ghazali juga mengatakan: “ Apabila pikiran anda keruh dengan selain Tuhan, berarti anda perlu menafikannya dengan LA ILAHA. Namun ketika sudah terhindar dari segala hal merenungi Dia, anda akan tenteram berada dalam, katakanlah: ALLAH .. ALLAH.. ALLAH

Baca Juga

kali berita ini telah dibaca

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama

Muttaqot Seket

Mengaji sifat Rongpolo .

Chat WhatsApp